STORED PROCEDURE


 STORED PROCEDURE


merupakan sebuah fungsi dari SQL untuk menyimpan syntax SQL dan dapat digunakan berulang kali tanpa mengubah isi




LANGKAH PERTAMA



Untuk membuat store procedure langkah pertama yaitu klik database tersebut, lalu pilih menu




Setelah itu klik new Routine untuk membuat query






LANGKAH KEDUA







Beri nama Routine sesuai apa yang inginkan (transaction), setelah itu hapus parameter apabila tidak diperlukan. Lalu masukkan query sesuai perintah.







LANGKAH KETIGA







Perintah CALL digunakan untuk memanggil Routine yang telah dibuat, dengan mencatumkan nama Routine yang sesuai dengan nama yang sudah diberi.







Maka hasil output ialah seperti gambar tersebut.


LANGKAH KEEMPAT









Beri nama Routine sesuai apa yang inginkan (nm_pembeli), setelah itu beri nama parameter (id). Lalu masukkan query sesuai perintah.












Masukkan perintah call nm_pembeli (2); untuk hasil output sesuai dengan perintah Routine.







Maka hasil output ialah seperti gambar tersebut.

LANGKAH KELIMA







Beri nama Routine sesuai apa yang inginkan (stok), setelah itu beri nama parameter (5000, 10). Lalu masukkan query sesuai perintah.
















Perintah CALL digunakan untuk memanggil Routine yang telah dibuat, masukkan perintah CALL stok (5000,10); dengan mencatumkan nama Routine yang sesuai dengan nama yang sudah diberi.






Maka hasil output ialah seperti gambar tersebut. Harga yang kurang dari 5000 dan stok yang kurang dari 10. Selesai

Tidak ada komentar:

Posting Komentar